Org Malaysia Pertama Kali Naik Kereta KAI Bandung-Jogja‼️ Akui Ini Pengalaman Berharga 🇮🇩🇲🇾 Reaction

31,267
0
Publicado 2024-06-15
Orang Malaysia ini pertama kali menaiki kereta KAI Bandung-Yogyakarta dan mengakui betapa serunya menaiki kereta KAI di Indonesia. Malah dia juga mengatakan bahwa, pengalamannya kali ini tidak dapat dibeli dengan uang! Sangat berharga!

Kepada pemilik video yang kami hormat, kita bisa dihubungi lewat email ([email protected]) jika ada masukan atau mau nambahin kredit atau menghapus video ini. Untuk para penonton yang baik hati, kita sangat mengapresiasi karya asli pemilik video ini. Ayo kita klik link di bawah untuk dukung terus channel YouTube/TikTok mereka, biar makin seru! Klik subscribe atau follow itu seperti memberikan sedekah, aksi kecil ini juga menjadi amal jariah yang kita bangun bersama. Yuk, kita jadi tim baik yang berbagi manfaat bersama!

🤝 Terima kasih kepada ‪@NaharAlias‬
🔗 Link video asal:    • Pertama kali naik Train KAI dari kota...  
❤️ Silahkan Follow, Subscribe, Like, Comment, dan share

#NaharAlias #Indonesia #Malaysia #SalamNusantara #MalaysiaReact #IndoReact #MyIdReact #KhairulOnggon #NisaRacheal

🔴 PENAFIAN:
Video ini menggunakan 'fair use' sesuai Undang-Undang Hak Cipta 1976, Bagian 107, untuk kritik, komentar, pelaporan berita, pengajaran, beasiswa, dan penelitian. Penggunaannya terbatas pada ulasan dan komentar dengan mematuhi syarat 'fair use'. Semua media, termasuk video dan foto, adalah milik pemiliknya; kami tidak mengklaim hak atas video atau musik yang kami bahas.

Dalam konten ini, kita mungkin bisa menemukan berbagai informasi, fakta atau hiburan. Telitilah dengan bijaksana. Teruslah menonton dengan pikiran yang terbuka dan berpikir positif. Singkirkan hal yang negatif atau yang tidak memberikan manfaat atau adu domba. Setiap tindakan, perkataan, dan tulisan yang kita lakukan akan menjadi dasar pertanggungjawaban kita di akhirat.

Kami menghargai komentar Anda sebagai bagian dari komunitas kami! Meskipun kami tidak bisa bertanggung jawab atas komentar penonton, kami mendorong ungkapan pikiran dengan bijaksana. Harap pertimbangkan kata-kata Anda sebelum berbagi. Bebas untuk menyatakan pendapat secara hormat dan sesuai batas hukum. Mari jaga percakapan agar tetap positif dan konstruktif dengan menggunakan bahasa yang sopan. Karena kami mungkin tidak dapat memantau semua komentar, kami percaya pada tanggung jawab Anda untuk berkontribusi secara positif. Terima kasih telah menjadi bagian dari komunitas kami!

🔴 DISCLAIMER:
This video follows fair use guidelines (Copyright Act 1976, Section 107) for criticism, comments, news reporting, teaching, scholarship, and research. It's not for profit and only for review. All media belongs to the owners; we don't own the video or music we reacted to.

In this content, we may encounter various information, facts, or entertainment. Examine them wisely. Keep watching with an open mind and think positively. Eliminate negativity or things that do not bring benefit or sow discord. Every action, word, and piece of writing we engage in will be the foundation of our accountability in the hereafter.

We appreciate your comments as part of our community! While we can't take responsibility for viewer comments, we encourage thoughtful expression. Please consider your words before sharing. Feel free to express opinions respectfully and within legal bounds. Let's keep the conversation positive and constructive by using polite language. As we may not be able to monitor all comments, we trust in your responsibility to contribute positively. Thanks for being a part of our commun

Todos los comentarios (21)
  • @droid_919
    Sekedar info tambahan : - KAI = Kereta Api Indonesia. - Jogjakarta itu ejaan lama. Yogyakarta itu ejaan baru. Karena ejaan lama bahasa Indonesia adalah : J = Y DJ = J TJ = C OE = U - utk seluruh kategori tiket termasuk ekonomi semuanya sudah ber AC. - pembayaran tiket secara online sudah lama tersedia. Mungkin akun bank abang itu tak terdaftar pada system pembayaran online di Indonesia. - utk pembayaran online selain VA (virtual Account) bank, bisa juga lewat pembayaran online seperti OVO, DANA atau GOPAY,GOPAY LATER, KREDIVO dll.
  • Yg ini train eksekutif jenis lama nih bang.. Ada lg train eksekutif class yg terbaru 2024 yg lebih bagus. Ada jg train ekonomi class yg terbaru yg lebih bagus. Kalau abang suka travel pakai keretapi, abang boleh lihat di channel youtuber Andriawan Pratikto, channel Irja Naulal Uliya dan banyak lagi. Mereka ini youtuber yg bikin travel vlog keretapi di Indonesia. Mantap bang..
  • Ini bkan unit baru bang..justru eksecutif sprti ini udh digunakn ekonomi. diatasnya msh bnyk yg lbh modern, hny sj ini nmpak baru krn kbrsihn di jaga mcm peswt. msh ada lg class yg lbh superior.sprti.. first class,luxury,imperial,priority, luxury,panoramic dan yg trmhl tiketnya 2,1 jt di kompartmen suite class, yg pnumpang dpt fasilitas privasi, seakn naik sdrian dan dilayani pramugari yg loyal,jg fasilitas interior dri mulai kursi smp toilet dgn sistem tuch screen jg remote.
  • MASYAALLAH....MESJID AL JABAR BANDUNG sungguh sangat cantik indah tersergam gah nan mewah,terlihat darì seluruh penjuru pandangan mata..!!!!!!!!!!!!!!! ❤
  • @dsetia561
    Just Info: Bila hendak bepergian di Pulau Jawa, dari Jakarta kemudian Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur, sebenarnya transportasinya sangat lengkap; Pesawat bisa Bus atau mobil pribadi bisa Kereta Api juga bisa Secara Pribadi saya lebih memilih bepergian menggunakan mobil pribadi melalui Tol Jawa (bila bersama rombongan, sekitar 5-6 orang) sebab untuk biayanya lebih murah dari pada Bus, Kereta atau pesawat. Ditambah nilai plusnya, tidak memerlukan kendaraan lain bila hendak ke tempat pariwisata.
  • @user-ri4rs9su1d
    Kereta api indonesia.yg sekarang sdg kita lihat.kereta ini di buat dlm negeri indonesia..bnyk model kereta diindonesia yg ekonomi sampai exekutip....moga org diluar.bisa cari info kereta di media..
  • @MrJoeft
    Mungkin Jogjakarta itu ejaan lama, sedangkan Yogyakarta ejaan baru. saya pun tak tahu pasti.☺
  • @makyorio3112
    KAI = Kereta Api Indonesia (Nama company nya) Jogja itu singkatan dari Jogjakarta/Yogyakarta.
  • @riptobogowonto7663
    Semua kereta diKAI sudah pakai AC bossku untuk kelas ekonomi dan ekonomi premium kecepatan maks 100km/jam untuk kelas Eksekutif 120km/jam.
  • Pembayaran yg online itu digunakan pembelian/pesan ticket yg liwat aplikasi, biasanya krg bbrp hari brkt nya. Sedang yg goshow/beli lsg brkt (hari itu juga brktnya) ya hrs lsg bayar di loket, sebab loket tdk melayani pesanan ticket untuk bbrp hari kedpn keberangkatannya. Untuk nama Jogja itu sama sj, mungkin agar lebih singkat dari pada ucapin Yogyakarta atau mungkin di lingkungan keraton ada juga yg bilang Ngayogjokarto Hadiningrat.
  • Kalau jakarta ke bandung speed kereta bisa sampai 100 km/jam, karena kondisi daerah yang dilalui cenderung rata dan lurus, kalau untuk kereta bandung ke jogja gak bisa secepat itu karena medan jslan yang dilaluinya cenderung menanjak menurun dan berliku liku karena lewat pegunungan
  • Kereta Api jarak jauh Indonesia semua pakai AC baik kls ekonomi,bisnis dan executive. Yang membedakan hanya harganya dan seringnya berhenti distasiun yang dilewati. Kalau kereta executive hanya stasiun2 kota besar mereka berhenti,kalau kls ekonomi bisa jadi disetiap stasiun yang dilewati akan berhenti,baik stasiun kecil/besar. Dan juga jarak tempuh berbeda misal kls ekonomi ditempuh 8/10 jam. Dengan kls bisnis/executive bisa ditempuh 6/7 jam. Biasa harga mempengaruhi pelayanan,tinggal pilih mau yang mahal atau yang murah. Semua ada,jadi jangan banding2kan dengan negara2 lain,karena semua ada harga ada rupa. Tinggal kantong masing2,dan pilihan masing2,semua tersedia.
  • @pedrogenayro7823
    jogjakarta itu nama setelah ejaan baru...sedangkan yogyakarta ejaan lama di era hindia belanda dulu pak cik...tapi penyebutan nya sama saja...👍👍👍
  • Perjalanan dengan KAI dari Bandung ke Yogyakarta bagi Saya sebagai bangsa Indonesia sangat menyenangkan dengan PEMANDANGAN ALAM PULAU JAWA ..mudah2an proyek KAI Whoos segera dilanjutkan kembali dari Bandung ke Surabaya...
  • @ekopunya2295
    Assalamu'alaikum, ... Met pagi pak cik. KAI = Kereta Api Indonesia. Pak cik, sebenarnya gerbong kereta Api itu adalah sdh lama, hnya perawatan lah terlihat msih baru. Di Indonesia sdh Ada pabrik pembuatan kereta Api, mulai dri gerbong, lokomotif smpai kereta listrik, kesemua di buat di pabrik kereta Api Madiun - Jawa Timur. Sudah banyak produksi kereta Indonesia di exsport ke luar negara termasuk negara Asean salah satunya Malaysia, singapura, thailand dan pilipina, australia, selandia baru dan lain sebagaimananya. Salam silahturrahim utk Nisa
  • Kota bandung mrpkn tempat tujuan wisata,dan mrpkn pegunungan yg sejuk udaranya, biasanya hari liburan jalan macet parah karena banyak yg datang berlibur di bandung
  • @saptakurniasih5171
    Naik kereta pandalungan. Jakarta-jember. Perjalanan kereta terjauh di pulau jawa indonesia.