Perkampungan ini Sangat Berbahaya, Jaraknya Cuman Sejengkal Dari Puncak Gunung Merapi

96,069
0
Publicado 2024-03-29
Perkampungan ini Sangat Berbahaya, Jaraknya Cuman Sejengkal Dari Puncak Gunung Merapi


Sewaktu-waktu, Gunung Merapi akan meletus. Salah satu Desa yang masuk dalam Kawasan Rawan Bencana adalah Dusun Stabelan, Desa Tlogolele, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Alasannya adalah Lokasinya hanya berjarak 3 km dari puncak Merapi, sehingga disebut-sebut dusun paling berbahaya.


#kacongexplorer #jawatengah #boyolali #desajawa

Todos los comentarios (21)
  • @TEDHONGTELU
    Turut prihatin atas insiden Drone nya captain.. Tetep hati2..
  • Klo melihat video ini rasanya pengen terbang kesana ke desa di kaki gunung Merapi Merbabu ,enikmati suasana pedesaan ,sungguh indah dn menakjubkan suasana desanya , makasih bang kacong ... Meskipun GK bsa ke sana tp bsa jg menikmati suasana desa yg indah melalui konten ini
  • @erykirawan4290
    Ane lihat polanya konten perdesaan kek gini ada 2: PERTAMA, yg seperti ini, yaitu konten yg sifatnya informatif tanpa menekankan pada sosok. Lalu yg KEDUA adalah yg lbh menekankan pd sosok wanita cantik, sperti konten2 di Jawa Barat. Ane lhat kontennya Bro Tedhong Telu jg masuk kategori pertama. Entah knp content creator Jabar lbh sukak menampilkan sosok janda muda nan cantik. Haruskan se-eksploitatif itu pd perempuan? Atau memang itu sudah watak budayanya? Entahlah. Sbg org asal Jabar, sebenarnya ane prihatin dg konten model kedua itu. Ane lbh menikmati dan respek dg kontent spt ini.
  • @diyoyudha7437
    Masya Allah rumah rumah nyya termasuk bagus bagus ya di sana
  • Suasana dan pemandangannya memanjakan mata bangetttt. Warganya juga ramah². Jadi pengen main² kesana😁
  • @mrizki2011
    Dekat sekali desanya dg gunung merapi,,pemandangan desanya indah
  • @sugiririo9404
    ❤❤❤❤❤❤ tambahan Cak bawa bendera merah putih, bibit tanaman yg ringan ya apasaja yg bisa bermanfaat untuk daeràh yg akan di tuju selamat berjuang ❤❤❤❤❤❤
  • @altrikaaka
    Konsepnya sederhana namun selalu menyajikan konten yg Bagus, menarik dan selalu meberikan informasi yg menambah wawasan kami yg sedang mageraan di rumah. Sukses terus Kacong Explorer..👍👏
  • @mumetgawe4791
    Mereka percaya merapi itu bukan ancaman tetapi sahabat alam pmbawa berkah, masyarakat disitu juga warga yg Religius, masjidnya megah dn juga makmur.. Ini yg mnjadi dsar Alloh tidak mnurunkan bncana di sana..
  • @linaandriani7612
    MasyaAllah.. sungguh indah ..enak di lihat dan bangunan rumah2nya pun tertata rapi ..
  • Desa ini disebelah utara gn Merapi, klo erupsi lahar dan awan panasnya cenderung kearah tenggara atau barat, dan barat daya, paling yg terjadi di ds Stabelan adalah hujan abu, walaupun dekat sekali dg puncak Merapi