Batal Berkantor di Ibu Kota Baru, Presiden Jokowi Berencana Sidang Kabinet Digelar 30 Juli di IKN

43,138
0
Published 2024-07-23
KOMPAS.TV - Sejumlah tantangan pembangunan IKN muncul, mulai dari pendanaan, hingga kesiapan fasilitas infrastruktur.

Hingga kini bahkan Presiden Jokowi masih menunggu "lampu hijau" untuk berkantor di IKN karena menunggu fasilitas siap.

Apakah pembangunan IKN bisa berjalan sesuai rencana atau jadi target yang ambisius?

Kita bahas selengkapnya bersama Tenaga Ahli Utama KSP, Joanes Joko dan Pengamat Ketua Umum Masyarakat Kebijakan Publik Indonesia, Riant Nugroho.

Baca Juga Potret Progres Proyek Pembangunan IKN yang Dikebut Jelang HUT Ke-79 RI di www.kompas.tv/video/524468/potret-progres-proyek-p…

#jokowi #ikn #sidang #kabinet #iknnusantara

Artikel ini bisa dilihat di : www.kompas.tv/video/524820/batal-berkantor-di-ibu-…

All Comments (21)
  • @sby124
    Setelah sidang kabinet,..... pulang lagi ke Jakarta...., buang2 duit.
  • Air siap,lustrik siap,tempat siap ..nah,sekarang tgl ,22juli ,24..Ceoat pundah pak ? Jika tak pindah...omongan anda tak boleh dipercaya. Anda itu presidenlah,bukan bakul jamu!😂😅😊
  • "MASIH DI TAHAP PERTAMA RAKYAT SUDAH JADI PENGEMIS YG MENGHARAPKAN BANSOS, BLT DAN BANTUAN LAINYA BAGAIMANA BILA SAMPAI KETAHAP SEGALA MACAM"
  • Berkantor di IKN krn mungkin MALU krn sdh ngomong bhw berktr di IKN dan upacara 17 agustus 2024...tp kenyataan tdk tercapai akhirx cari alasan bhw berktr secara simbolis..dan lg blm ada lampu hijau yah gimana itu???
  • Habis habiskan anggaran rapat di IKN ...lebih baik gunakan untuk kesejahteraan rakyat
  • Petruk dadi Ratu Penggambaran ini merupakan potret yang nyata dalam jagat perpolitikan kita. Lihat saja, "si penguasa itu", saat mengampayekan dirinya acap kali mengatasnamakan rakyat bahkan menjadikan rakyat sebagai isu sentral politiknya, namun saat telah berhasil merebut dan menggenggam kekuasaan ia segera melupakan rakyat, bahkan menggerogoti rakyatnya dengan rakus. Saat ia diberi kekuasaan ternyata hanya memikirkan dirinya sendiri, mementingkan kepentingan pribadinya sendiri dengan menumpuk kekayaan, korupsi besar-besaran, sedangkan rakyatnya dibiarkan keleleran dalam perangkap kemiskinan. Terjadilah kesenjangan sosial yang terbentang lebar antara pejabat dan rakyat. Raja dan pejabat negara hidup bergelimangan harta sedangkan rakyatnya miskin dan papa.
  • @bgssuparman
    Uang buat jalan2 wiwi berapa ratus m , dilain pihak rakyat ksulitan makan cuk !
  • Semangat untuk para pejuang pembangunan , , yang bekerja siang malam , hebat untuk kalian..
  • @Memilih_Benar
    ❤ IKN jalan terus ❤tak ada perjuangan tanpa rintangan bahkan cercaan❤ Tapi MENTAL PEMENANG TAKKAN PERNAH MENYERAH❤ SEMUA DIHADAPI DG GAGAH sebesar apapun rintangan ❤
  • Pak Rian pantas masuk dlm lingkaran pemerintahan, pengamatan yg propisional. Bravo bpk bpk berdua. 😊😊😊❤
  • @Teguh-jg1st
    IKN, termasuk membangun Negara yg beradap,jangan pesimis kometarnya,soal kemiskinan,mari tugas negarA dan kita2 sebagai warga negara,ciptakan pekerjaan untuk orang2 yg perlu butuh pekerjaan/membantu yg miskin,itulah tugas kita juga
  • Sumbangan gotong royong dari Hongkong pak😅😅😅😅bayar pajak saja rakyat iwuh😅😅😅😅
  • ngak jd ngantor diikn, ky pesimis invstor tak bakal msk, klu pembgn jln trs berarti uang rakyat digunakn😊
  • Amanat Undang2 ttg IKN bhw persi APBN hanya 20 Persen dan Dananya skrg siap, kalau minta sumbangan dari Masyarakak tambah ribut dan pasti digiring ke Politik.
  • Nasib rakyat tidak dipikirkan Malah menghamburkan uang untuk hal yang gak penting 😢
  • Ingat pekerja yg bekerja di IKN bekerja dengan kebanggaan karena akan Jadi cerita buat anak cucunya 20 tahun kedepan Bahwa mereka adalah bagian dari sejarah ibu kota baru Nusantara.
  • Mantaap.. Indonesia memang akan menjadi Bangsa yg besar bukan bangsa pesimis.. Ygmiskinanya sisa jaman kolonial. Indonesia mau merubah Tatanan peradaban Bangsa Indonesia. Indonesia mau merubah cara berpikir anak Bangsa yg bermental Masa depan yg maju bukan mental miskin.